Peringatan Sumpah Pemuda Ke-96
Subulussalam, 28 Oktober 2024
Keluarga besar Mahkamah Syar’iyah Kota Subulussalam mengucapkan Selamat Memperingati Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2024 dengan tema “Maju Bersama Indonesia Raya”. Mari perkuat toleransi dan persatuan dalam keberagaman bangsa demi menyongsong era Indonesia emas.